20/03/24

Aplikasi Chatting Paling Populer Di Indonesia Tahun Ini

Selamat malam sahabat semua, bagaimana dengan akhir tahun kalian semua, tak kecuali banyak lembaga survei yang melakukan survei terhadap aplikasi Chat yang paling populer di indonesia. Berdasarkan sejumlah survei yang di lakukan banyak lembaga, WhatsApp selalu dinobatkan sebagai aplikasi pesan instan yang paling banyak digunakan di seluruh dunia. Aplikasi pesan instan lintas platform itu juga populer di Indonesia.,.

Hal ini bisa dilihat dari prestasi WhatsApp yang berhasil menjadi aplikasi pesan instan yang paling banyak dicari pengguna Indonesia di Google dan dirangkum.


Peringkat kedua aplikasi pesan instan yang paling banyak dicari pengguna Google Indonesia adalah WeChat, yang memiliki 270 juta pengguna terdaftar di dunia. Peringkat ketiga ditempati Line asal Jepang yang secara keseluruhan memiliki 300 juta pengguna terdaftar.

Sementara itu, BlackBerry Messenger (BBM) harus puas duduk di peringkat lima. BBM pun demi untuk mendongkrak akhirnya  pada september 2013 silam hadir di perangkat Android dan iOS, dan menyusul kemudian bisa di gunakan di PC Desktop.
Aplikasi pesan instan lain yang juga banyak dicari adalah Skype, KakaoTalk, Yahoo Messenger, Simsimi, Imvu, dan Google Hangouts. Berikut daftar lengkap aplikasi pesan instan yang sering dicari di Google Indonesia.

1. WhatsApp
2. WeChat
3. Line
4. Skype
5. BlackBerry Messenger (BBM)
6. KakaoTalk
7. Yahoo Messenger
8. Simsimi
9. Imvu
10. Google Hangouts

Dan di tahun 2014 nanti apakah aplikasi – aplikasi chating di atas akan seperti semula susunanya ? kita lihat saja nanti di tahun 2013


Semoga saja review dari saya ini bisa membuat sahabat semua mana aplikasi yang cocok buat kalian semua.

Artikel Terkait

Aplikasi Chatting Paling Populer Di Indonesia Tahun Ini
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Terimakasih sudah berkomentar dengan baik, sopan dan tidak mengandung spam di Bensap - Personal Blog Inspiration For E-learning, silahkan berkomentar sesuai artikel dan apabila ada artikel yang tidak bekerja silahkan berikan komentar di menu berikan masukkan.
Maaf, memasukkan link ke dalam komentar akan DIHAPUS.

Ttd : Beni Saputra